CEK INFO GTK MELALUI MANAJEMEN DAPODIKDASMEN

Alternatif Cek Info GTK Melalui Manajemen Dapodikdasmen,
Info GTK untuk Semester 1 Tahun Pelajaran 2019-2020 sudah bisa diakses. Untuk mengaksesnya ada beberapa alternatif cara cek info GTK hasil input dan singkronisasi aplikasi Dapodik. Data yang terinput melalui aplikasi dapodik tersebut dapat terinikasi VALID atau INVALID setelah kita dapat mengakses laman info GTK melalui login ke laman tersebut.

Berikut ini akan saya share Alternatif Cek Info GTK Melalui Manajemen Dapodikdasmen:
  1. Masuk ke http://dapo.dikdasmen.kemdikbud.go.id/ ( Gambar 1)



  2. Selanjutnya login sebagai Manajemen Sekolah (Gambar 2)



  3. Masukkan username dan password dapodik, selanjutnya klik kelola data sekolah (Gambar 3)



  4. Klik Kelola data sekolah dan pilih table Guru dan Tendik (Gambar 4)


  5. Maka akan muncul daftar nama guru dan tendik (Gambar 5)


    Baca Juga:
    Cara Cek Dana Pensiun PNS/ASN

  1. Geser ke kanan tanda panah sampai habis, selanjutnya biodata (Gambar 6)



  2. Maka akan muncul Boidata Guru, selanjutnya geser ke bawah dan klik Info GTK (Gambar 7)



  3. Setelah klik info GTK, maka otomatis masuk ke info GTK dari Guru tersebut tanpa loginterlebih dahulu.
  4. Untuk Guru yang lain tinggal klik biodata guru yang akan di cek info GTK nya.
  5. Periksa Info GTK nya, jika masih ada yang salah perbaiki di aplikasi Dapodiknya, dan Sinkron.

Tutorial Versi PDFnya https://drive.google.com/file/d/1dzqVYWyu3FqsTyhMKtXDQ_-eoaqdKXnx/view.

Demikian Tips sederhana untuk cek Info GTK melalui Manajemen Dapodik
Semoga bermanfaat

Belum ada Komentar untuk "CEK INFO GTK MELALUI MANAJEMEN DAPODIKDASMEN"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel